React Native Advance
Pricing: IDR 5.000.000,- / orang (minimal 3 orang atau minimal IDR 15jt)
Lokasi: Perusahaan Terkait atau Basecamp kami di Bintaro
Konsumsi: Perusahaan Terkait
Timeline: 09.30 - 16.30
Trainer: Ega Radiegtya (Founder DumbWays.id and Vice President of Engineering PT. Rekeningku)
Tujuan Pembelajaran
Dengan mengikuti training ini, diharapkan peserta dapat membuat aplikasi mobile yang performant
berbasis Android dengan React Native. Selain itu, peserta diharapkan dapat memahami dan
mengimplementasikan:
- Performance and Rendering Optimization (flatlist, pembatasan props, etc)
- React Native Navigation sebagai ganti React Navigation untuk meningkatkan performance
- Higher Order Component
- Redux sebagai State Management
- Redux Promise Middleware untuk consume Asynchronous API
- React Native Navigation dengan Redux
- Client Caching dengan Redux Persist
- JSON Web Token di React Native client
- Third Party seperti Push Notification, Image Picker, dan Map
Untuk Siapa Sajakah Training ini Ditujukan?
- Developer React Native yang sudah menggunakan React Native di production
- Software Architect React Native
Berikut Skill yang Harus Anda Kuasai Sebelum Mengikuti Training ini
- Javascript Fundamental
- Basic Programming Concept
- HTML & CSS
- React Native Fundamental
Tools dan Software yang Dibutuhkan
- Laptop dengan OS Windows/Ubuntu/Mac
- Handphone Android (OS Lolipop ke atas) atau iOS (iphone 5s ke atas)
- Aplikasi Expo terinstall di Mobile Phone Anda
- JDK >= 8
- NodeJs
- Code Editor Atom / Vscode / Others
- Google Chrome
- Telegram (untuk diskusi group)
Ketentuan Pembayaran
- Pembayaran paling lambat dibayarkan 1 minggu setelah training
- Segala Pajak ditanggung oleh peserta, dan kami hanya menerima pembayaran bersih
Bonus
- Kaos
- Sertifikat